Spesifikasi Handphone Nokia E5






























Desain
Ukuran: 115 x 58,9 x 12,8 mm
• Berat (dengan baterai): 126 g
• Volume: 75 cc
• Ukuran: 2,36"
• Resolusi: 320 x 240 piksel (QVGA)
• Hingga 256.000 warna
• Antena dan vibra internal
• Ambient light censor
• Navi™ Key 5 arah beserta tombol lunak, tombol panggil dan akhiri
• Tombol Depan & Olahpesan khusus
• Tombol volume
• Keypad QWERTY klasik
• Layar awal yang dapat disesuaikan
• Nada dering stereo 3D
• Nada dering MIDI polifoni hingga 64 suara
• Nada dering: mp3, AAC, AAC+, eAAC+, WMA
• Nada dering video
Memori :
• Internal 256 MB
• External MicroSD  card slot, up to 32 GB (2GB disertakan dalam kemasan)
 Hardware :
• GSM QB 850/900/1900
    - WCDMA Band I + II + VIII (900 + 1900 + 2100) or
    - WCDMA Band I + II + V (850+1900+2100)
• Modus offline
• Pengoperasian tanpa SIM
• HSDPA cat9, kecepatan maksimal hingga 10,2 Mbps
• HSUPA cat5, kecepatan maksimal hingga 2 Mbps
• Tri-band WCDMA
• Kelas data GPRS GSM 32
• Kelas data EGPRS GSM 32
• DTM32
• EDGE Rel. 4: MSC 32 (RX+TX: 5+1, 4+2, 3+3)
• GPRS: MSC 32 (RX+TX: 5+1, 4+2, 3+3 – cl. B+C)
• WLAN
• Konektor AV 3,5 mm Nokia
• Micro-USB 2.0 Berkecepatan Tinggi
• Stereo Bluetooth versi 2.0 (A2DP & AVRCP)
• Sinkronisasi untuk sinkronisasi lokal & jauh
• OMA DRM 2.0 dan Windows Media DRM untuk proteksi salinan dan WMV
• OMA SyncML 1.1.2 (lokal)
 Software :
• Symbian OS versi v. 9.3
• S60 Edisi ke-3, Feature Pack 2
• Java™: MIDP2.0
• C++ & Java SDK
• Kodek suara: AMR, NB-AMR, HR/FR/EFR
• Update PL lewat jaringan seluler (FOTA)
• Ovi Suite (PC)
Internet :
• Kios Nokia 1.6
    - Berbagi Ovi
    - Berbagi Online
• File di Ovi
• Nokia Web Browser (OSS) disertai Mini Map, Web (RSS) dan dukungan kerangka xSP
• Java&API: MIDP2.0, JSR75 (sambungan file dan PIM), JSR82 (BT), JSR135, JSR139 (CLDC1.1), JSR184 (3D), JSR185 (JTWI R1)
• Browser XHTML WAP 2.0 melalui susunan (stack) HTTP/TCP/IP
• Playback+streaming 3GPP H.263, H.264 dan MPEG4
Kinerja Baterai :
• Baterai Li-Ion BL-4D
• Kapasitas 1.200 mAh
• Waktu bicara (maksimal) :
    - GSM hingga 13 jam 10 mnt
    - WCDMA hingga 5 jam 30 mnt
• Waktu siaga (maksimal) :
    - GSM 635 jam
    - WCDMA 670 jam
• Waktu playback Pemutar Musik Stereo: 38 j
 Aplikasi :
• Email (SMTP, IMAP4, POP3), SMS, MMS (OMA 1.3), pesan suara (AMS), Nokia Messaging: Email and Obrolan
• Komunitas
• Layar awal yang berpusat pada orang
• Office :
  - Konverter
  - Kamus
  - Quick Office Suite
  - Adobe PDF Reader
  - ZIP
  - Intranet
  - Catatan
  - Active Notes
  - Kalkulator
  - Enkripsi Perangkat
• Kontak Nokia 1.1, Lotus Notes Traveler, World Traveler, Vlingo, klien VPN, Manajemen perangkat (mendukung TARM), VoIP
 Komunikasi :
• Email Nokia Messaging
• Mail for Exchange
• IM Nokia Messaging
• Panggilan Mudah
• Kalender
• Klien Facebook
• Panggilan cepat
• Terhubung dengan status Facebook dan mendukung ponsel multible dan detail email masuk
• Olahpesan audio
• Catatan panggilan keluar, masuk dan tak terjawab
• Panggilan cepat dan panggilan suara yang disempurnakan
• Nada dering bicara
• Speaker headsfree terintegrasi
GPS dan Navigasi :
• A-GPS
• Nokia Maps 3.0 SR3 dengan Navigasi Gratis selamanya
    - City Explorer
    - Life Caster
• Friends Finder
Fotografi :
• Kamera 5 megapiksel
• Perbesaran hingga 3x (digital)
• Lampu kilat LED
• Fokus Penuh
• Modus lampu kilat: Otomatis, Hidup, Mati, Reduksi mata-merah
• Jarak operasi lampu kilat: 1 m
• Otomatis, cerah, mendung, lampu pijar, lampu neon
• Otomatis, kompensasi eksposur manual +2,0 ~ -2,0
• Modus pemotretan: Modus pemotretan diam, modus video, modus panorama dan modus beruntun
• Modus suasana: Otomatis, ditentukan pengguna, close-up, potret, lanskap, olahraga, modus malam (tanpa lampu kilat), potret malam
• Modus nuansa warna: Normal, sepia, hitam-putih, jelas, negatif
• Modus sensitivitas cahaya: Otomatis, rendah, sedang, tinggi
• Tunjukkan petak jendela bidik
• Editor gambar 
Video :
• Rekaman video VGA dengan 15 fps
• Resolusi video 176x144 (QCIF), 320x40 (QVDA) atau 640x480 pixels (VGA)
• Streaming video: 3GPP, CIF
• Format file video: .mp4
• Adobe Flashlite 3.0
• Java TM MIDP 2.0
• Video direkam pada 15 fps, Resolusi video 176 x 144 (QCIF), 320 x 240 (QVGA) or 640 x 480 piksel (VGA)
• Format file rekaman video : .mp4 or .3gp
• Kamera : Perbesaran video digital hinggal 3x
Musik dan audio :
• Radio FM stereo (87,5-108 MHz/76-90 MHz) yang menggunakan headset sebagai antena
• Music Store 3.0
• Pemutar Musik untuk mp3, AAC, AAC+, eAAC+, WMA
• Real Media Player
• Internet Radio
• Radio FM stereo (87,5-108 MHz/76-90 MHz)

Paket Penjualan Standar :
• Nokia E5
• Nokia Battery BL-4D
• Nokia Stereo Headset WH-102
• Nokia Connectivity Cable CA-101D
• Nokia Travel Charger AC-8E
• Nokia 2 GB microSD Card
• Panduan pengguna

Tidak ada komentar:

Posting Komentar